Senin, 22 Februari 2010

Posted by Crew Our World

Mungkin bagi kalian yang merasa dirinya fotografer, bukan hal yang asing jika mendengar kata "photoshop", ato bahkan kalian yang mencoba-coba jadi fotografer amatiran mengenal nama tersebut.
Ada banyak hal yang bisa kalian lakukan dengan Photoshop , termasuk hal yang seperti ini :

Berikut adalah hasil fotografi dari seorang fotografer, this is original hand made alias jepretan si fotografer.


Gambar originalnya

Bagaimana jika kalian menggunakan Photoshop pada gambar di atas :
Berikut hasil dari photoshop gambar tersebut :

Pagi hari, jadi tampak cerah

Agak siangan dan mendung mau hujan

Udah mulai sore, masih mendayung juga

Bahkan udah malam hari-pun tetep mendayung


Menarik bukan ? "keajaiban" yang di berikan oleh photoshop......
Tapi rasanya kurang berjiwa seni jika photoshop tidak di bikin iseng......
Berikut ini hasil "kerja" photoshop yang berjiwa iseng :

Salah posisi euy.....

Lagi di intai orang

Nasibnya lagi sial hari ini

Monster danau muncul dan memakan salah satu dari mereka

Ikut syuting "The Day After Tomorrow"

Ikan raksasa penghuni danau, udah banyak korban di danau ini 

Mau ke Monas tapi salah arah

Mengenang Mbah Surip "tak gendong kemana-mana"

Foto Pre-Wedding

Tersesat hingga ke Niagara Falls

Takut kena tilang, couse ada rambu-rambu lalu lintas danau


Daripada edit-edit foto orang dan di ambil wajahnya doank, terus di tempel ke tubuh orang lain, sehingga menjadi perbincangan orang banyak (udah banyak kasusnya), mending edit-edit hal yang beginian, ga mengundang omongan....ya ga ? malah justru mengundang tawa...ha ha ha

0 comments:

Posting Komentar

Jadilah Yang Pertama Untuk Komentar
Karena Pertama Selalu Yang Terbaik
Jadilah Yang Pertama dan Yang Terbaik
Karena Anda Adalah Komentar Pertama dan Komentar Terbaik

 
Template Design By:
SkinCorner